PENERAPAN KOMPRES HANGAT DI LEHER TERHADAP PENURUNAN INTENSITAS NYERI KEPALA PADA PASIEN HIPERTENSI DI POLI SARAF RUMAH SAKIT DUSTIRA CIMAHI BULAN MEI TAHUN 2022

Record Detail

CD-ROM

PENERAPAN KOMPRES HANGAT DI LEHER TERHADAP PENURUNAN INTENSITAS NYERI KEPALA PADA PASIEN HIPERTENSI DI POLI SARAF RUMAH SAKIT DUSTIRA CIMAHI BULAN MEI TAHUN 2022

XML

Hipertensi adalah terjadinya kenaikan tekanan darah dengan tekanan darah yaitu diatas 140/90 mmHg. Hipertensi di Rumah Sakit Dustira sebanyak 244. Salah satu tanda dan gejala hipertensi yaitu nyeri kepala yang diakibatkan perubahan struktur pembuluh darah adanya penyumbatan di pembuluh darah sehingga terjadi vasokontriksi dan gangguan sirkulasi ke otak. Upaya dalam mengatasi nyeri kepala dengan tindakan non farmakologi yaitu kompres hangat. Kompres hangat dapat mengurangi nyeri serta memberi rasa nyaman.Studi kasus ini bertujuan untuk memberikan gambaran terkait asuhan keperawatan pada pasien hipertensi yang mengalami keluhan nyeri kepala. Studi kasus ini menggunakan desain studi kasus deskriptif. Hasil pengakajian didapatkan yaitu mengeluh nyeri, meringis, tidak fokus, dan nilai skala NRS 5 (nyeri sedang). Masalah kepeawatan yang muncul adalah nyeri akut. Fokus intervensi dengan memberikan kompres hangat sebanyak 3 kali pertemuan dengan durasi 15 menit disetiap perlakuan. Hasil studi kasus menunjukan adanya penurunan tingkat nyeri. Evaluasi sumatif yang dilakukan menunjukan adanya pencapaian target indikator yang telah ditetapkan dan penurunan nilai skala Numeric Rating Scale (NRS). Dapat disimpulkan bahwa penerapan kompres hangat dapat mengatasi masalah nyeri kepala.

Kata kunci: Hipertensi, Kompres Hangat, Nyeri Kepala, Nyeri Akut.


Detail Information

Item Type
Thesis
Penulis
Tyara Putri Kayla - Personal Name
Student ID
19.099
Dosen Pembimbing
Triana Dewi S, S.Kp., M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
Dra. Ee Djuwaedah, S.Kep., Ners., MM - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edition
Published
Departement
KMB
Contributor
Language
Indonesia
Publisher STIKES RS DUSTIRA : Cimahi.,
Edition
Published
Subject(s)
No Panggil
616.1 TYA p
Copyright
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail


Search Cluster


Generating search cluster...