PENATALAKSAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST OP THORACOTOMY E.C PNEUMOTHORAX DENGAN INTERVENSI JET NEBULIZER , TENS DAN SEGMENTAL BREATHING DI RS PARU H. A ROTINSULU

Record Detail

CD-ROM

PENATALAKSAAN FISIOTERAPI PADA KASUS POST OP THORACOTOMY E.C PNEUMOTHORAX DENGAN INTERVENSI JET NEBULIZER , TENS DAN SEGMENTAL BREATHING DI RS PARU H. A ROTINSULU

XML

Pneumothorax merupakan keadaan dimana adanya udara di dalam rongga pleura. Udara di dalam rongga pleura menyebabkan tekanan di dalam rongga pleura tidak lagi negative (dalam keadaan normal,tekanannya adalah -5cm H2O).Paru-paru mengecil disebut juga sebagai kolaps atau atelectasis. Thoracotomy ialah tindakan bedah yang tidak mudah dilakukan karena harus dilakukan pembukaan rongga dada. Thoracotomy memungkinkan untuk melakukan pemeriksaan pada paru-paru, kerusakan paru paru,atau bagian dari paru-paru, pengambilan suatu organ dalam rongga dada. Tujuan yang ingin dicapai yakni untuk mengetahuhi manfaat dari Jet Nebulizer,TENS, dan Segmental Bteathing Exercise pada kasus Post Op Thoracotomy e.c Pneumothorax. Hasil yang diperoleh setelah melakukan terapi sebanyak 4 kali terdapat penurunan sesak T1: 4 menjadi T4 : 2, adanya penurunan nyeri T1 : 4 menjadi T4 : 3, adanya peningkatan ekspansi sangkar thorax dibagian Axila T1 : selisih 1 menjadi T4 : selisih 3, dan adanya peningkatan aktivitas fungsional T1 : skor 8 menjadi T4 : skor 14. Pemberian intervensi Jet Nebulizer,TENS,Segmental Breathing Exercise dapat menurunkan sesak, mengurangi nyeri, meningkatkan ekspannsi sangkar thorax serta meningkatkan aktivitas fungsional pada kasus Post Op Thoracotomy e.c Pneumothorax.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis Ilmiah
Penulis
Alex Ibnu Yuda - Personal Name
Student ID
20.001
Dosen Pembimbing
Ayu Rizki Prabaningtyas, S.Fis., M.Or. - - Dosen Pembimbing 1
Lily Nabillah, S.Tr.Kes., M.K.M - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edition
Published
Departement
DIII Fisioterapi
Contributor
Language
Indonesia
Publisher STIKES RS DUSTIRA : Cimahi.,
Edition
Published
Subject(s)
No Panggil
617 ALE p
Copyright
Sekolah TInggi Ilmu Kesehatan (STIKes) RS Dustira
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail