INTERVENSI SENAM REMATIK TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN DENGAN RHEUMATOID ARTHRITIS DI RW 02 KELURAHAN CIMAHI TENGAH

Record Detail

CD-ROM

INTERVENSI SENAM REMATIK TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN DENGAN RHEUMATOID ARTHRITIS DI RW 02 KELURAHAN CIMAHI TENGAH

XML

Rheumatoid arthritis merupakan salah satu penyakit yang menyerang sistem imun yang menjadi salah satu masalah kesehatan di Indonesia dengan mencapai 21.900 jiwa yang dapat meningkat setiap tahunnya. Pada pasien rheumatoid arthritis salah satu intervensi yang dapat dilakukan yaitu tindakan senam rematik. Tindakan senam rematik dapat memengaruhi dalam mengurangi keluhan nyeri pada pasien dengan rehumatoid arthritis, yang megalami nyeri akut. Studi kasus ini menggambarkan penerapan senam rematik pada pasien dengan rheumatoid arthritis yang mengalami nyeri akut. Jenis metode studi kasus ini yaitu deskriptif dengan 1 responden yaitu 1 pasien dengan rheumatoid arthritis. Dari hasil studi kasus yang didapat menunjukkan bahwa pasien mengeluh nyeri pergelangan tangan, lutut dan kakinya, yang terkadang mengganggu aktifitas pasien. Maka dari itu didapatkan masalah nyeri akut. Pemberian tindakan senam rematik yang dilakukan selama 7 hari berturut-turut selama 15 menit setiap pertemuan, efektif mengatasi keluhan nyeri dibuktikan dengan skala nyeri pada pertemuan hari ke-1 skala nyeri 6 (0-10), dan pada hari terakhir skala nyeri 2(0-10). Penulis merekomendasikan agar senam rematik dapat diterapkan di lingkungan masyarakat yang mengalami keluhan rheumatoid arthritis.
Kata kunci : Nyeri, Rheumatoid Arthritis, Senam Rematik


Detail Information

Item Type
Karya Tulis Ilmiah
Penulis
YAYAN NURYANA - Personal Name
Student ID
21.102
Dosen Pembimbing
Dadang Darmawan, SKM., M.Kes - - Dosen Pembimbing 1
Guling Setiawan, S.Kep., Ners., M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edition
Published
Departement
D3 Keperawatan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher STIKES RS DUSTIRA : Cimahi.,
Edition
Published
Subject(s)
No Panggil
610 YAY i
Copyright
Sekolah TInggi Ilmu Kesehatan (STIKes) RS Dustira
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail